Mari bergabung pada seri webinar Luce SEA berjudul “Smallholder definitions, presents & futures: Agriculture & Aquaculture” secara LIVE di Zoom!
Dengan transformasi yang cepat dan beragam yang terjadi di seluruh Asia Tenggara, kondisi pertanian dan perikanan skala kecil semakin dipertanyakan. Dari sudut pandang disiplin ilmu yang berbeda, webinar ini menyatukan berbagai kelompok panelis untuk membahas tantangan yang muncul terhadap penghidupan petani kecil.
Dari Kamboja hingga Indonesia, Vietnam hingga Filipina, dan lebih banyak lagi, kami mengkaji persiapan para petani kecil menghadapi masa depan pertanian.
Webinar:”Smallholder definitions, presents & futures: Agriculture & Aquaculture”
Hari/Tgl: Kamis, 9 Februari 2023
Jam : 09.00 WITA
Daftar online: https://tinyurl.com/tahnskbj